OPTIMALISASI PENGGUNAAN ALAT KESELAMATAN KERJA DI KAMAR MESIN DI KAPAL KM MUTIARA FERINDO VII

AHMADDIKA, SAPUTRA (2022) OPTIMALISASI PENGGUNAAN ALAT KESELAMATAN KERJA DI KAMAR MESIN DI KAPAL KM MUTIARA FERINDO VII. Diploma thesis, Politeknik Ilmu Pelayaran Makassar.

[img] Text
AHMADDIKA SAPUTRA-SKRIPSI.pdf

Download (1MB)

Abstract

AHMADDIKA SAPUTRA, 2022, Optimalisasi penggunaan alat keselamatan kerja di kamar mesin di kapal KM. Mutiara Ferindo VII (Dibimbing oleh Bpk. Supardi Temmu dan Ibu. Rukmini). keselamatan kerja seluruh crew di atas kapal sangat diperlukan karena keselamatan adalah indikator utama untuk mengukur keberhasilan transportasi di laut, mengingat semakin tingginya angka kecelakaan kerja yang terjadi di kamar mesin pada saat berada di atas kapal kecelakaan tersebut di sebabkan karena kurangnya kesadaran crew kapal mengenai optimalisasi penggunaan alat keselamatan kerja maka seluruh crew kapal diwajibkan mengetahui pengoperasian alat-alat keselamatan kerja yang berada di dalam kamar mesin baik untuk dirinya sendiri maupun crew lain pada saat berada di kamar mesin, ini menyangkut optimalisasi penggunaan alat keselamatan kerja dan apabila ketika sedang terjadi keadaan darurat pada saat berada di kamar mesin. Penelitian ini dilakukan di KM. Mutiara Ferindo VII, dengan pengumpulan data di lapangan melalui observasi langsung di lapangan. dan informasi sekunder yang diperoleh dari dokumen yang terkait dengan penelitian ini dari perusahaan dan organisasi. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan kurang optimalnya penggunaan alat keselamatan kerja di kamar mesin KM. Mutiara ferindo VII disebabkan kurangnya kesadaran dan ketersediaan alat keselamatan kerja di kamar mesin KM. Mutiara Ferindo VII Kata kunci: kamar mesin; alat keselamatan kerja; optimal

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: kamar mesin; alat keselamatan kerja; optimal
Subjects: Skripsi > Teknika
Divisions: Teknika
Depositing User: mrs uswa -
Date Deposited: 07 Sep 2023 03:06
Last Modified: 07 Sep 2023 03:06
URI: http://eprints.pipmakassar.ac.id/id/eprint/207

Actions (login required)

View Item View Item