HUSAIN ILYAS, HUSAIN ILYAS (2020) OPTIMALISASI KINERJA ANAK BUAH KAPAL (ABK) DECK DI MV. VICTORIA 1. Diploma thesis, Politeknik Ilmu Pelayaran Makassar.
Text
KIT HUSAIN ILYAS NAUTIKA 2020.pdf Download (806kB) |
Abstract
HUSAIN ILYAS. 2020. Optimalisasi Kinerja Awak Kapal (ABK) Deck di MV. Victoria 1” . Di bimbing oleh Capt. Drs. Arlizar Djamaan, M.Mar dan Capt. H. Makmur, M.Pd, M.Mar. Sistem transportasi di laut yang digunakan untuk menunjang kelancaran eksport minyak di lepas pantai salah satunya dilakukan oleh kapal MV. VICTORIA 1 yang melayani Survey di perairan UAE dibawah naungan Abu Dhabi National Oil Company (ADNOC) dimana sangat berperan dan membantu memperlancar produktifitas dan kinerja dalam upaya pemerintah setempat untuk mencapai target. Penelitian ini berlokasi di atas kapal MV. VICTORIA 1, adapun waktu yang dibutuhkan penulis dalam melakukan penelitian ini yaitu selama 6 bulan, dimulai pada tanggal 12 Januari 2018 sampai dengan 10 Juli 2018 dengan menggunakan metode observasi, meneliti, mengumpulkan data-data, foto yang ada, serta wawancara dengan saudara-saudara nahkoda yang lain, mualim yang pernah mengalami / melakukan pekerjaan di lokasi tersebut serta pihak-pihak yang berhubungan. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah menunjukkan bahwa untuk menjaga kinerja para awak kapal, Nakhoda dapat menjalankan aturan yang sesuai dengan prosedur yang diberikan oleh perusahaan dalam melaksanakan peraturan dengan rasa tanggung jawab dan disiplin pada lingkungan kerja agar tercipta lingkungan kerja yang baik diatas kapal, sehingga dapat memotivasi awak kapal untuk bekerja lebih baik lagi.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Skripsi > Nautika |
Divisions: | Nautika |
Depositing User: | Unnamed user with email perpustakaan@pipmakassar.ac.id |
Date Deposited: | 25 Jan 2024 01:15 |
Last Modified: | 25 Jan 2024 01:15 |
URI: | http://eprints.pipmakassar.ac.id/id/eprint/559 |
Actions (login required)
View Item |